artikel

Workshop Pelayanan Prima SMA Negeri 1 Sedayu

Jumat, 01 Desember 2023 / artikel

28 -30 November 2023, SMAN 1 Sedayu mengadakan serangkaian kegiatan workshop. Workshop bertujuan untuk pengingkatan kompetensi guru dan karyawan. Jadwal rangkaian workshop dapat disimak pada tautan berikut LINK. Hari pertama, workshop guru dan karyawan dilaksanakan bebarengan di ruang pertemuan SMAN 1 Sedayu. Workshop hari pertama bertema Capacity Building atau Pelayanan Prima. Narasumber workshop adalah Ibu Wahyu Bintari, M.Psi. Workshop pelayanan prima berlangsung selama 2 jam.

 Liputan workshop pelayanan prima selengkapnya dapat disimak di chanel youtube lokaghana tv SMAN 1 Sedayu berikut

 

 

    Kirim Komentar

    Designed & Developed by Citraweb